"Saya rasa APH perlu turun ke lokasi ini, juga ke lokasi-lokasi lainnya. Tujuan kita, agar sedini mungkin mencegah kemungkinan terjadinya kegiatan yang tidak sesuai aturan," kata Jimmy.
Sementara dilihat WahanaNews.co di laman LPSE Pemkab Dairi, proyek itu bersatker di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Dairi.
Baca Juga:
Personel Kodim 0207/Simalungun Lakukan Pembersihan Gulma Danau Toba
Pekerjaan, Rekonstruksi Jalan Dusun II (Sikalombun) Dusun III (Panapal) Desa Bongkaras Kecamatan Silima Pungga-pungga, dengan HPS Rp 924 juta.
Terpisah, Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Provet Sitanggang kepada wartawan mengirimkan foto plank merek, pekerjaan itu dilaksanakan CV. Agung Sriwijaya, nilai kontrak Rp 917.122.000, sumber dana APBD Dairi TA 2023.
[Redaktur: Tumpal Alfredo Gultom]