Asmer berangkat mengendarai sepeda motor jenis Supra X 125, warna merah lais putih dengan nomor polisi BB 3175 YH.
Asmer terakhir diketahui berangkat mengenakan baju kaos kerah warna cream corak petak-petak, jas hitam, celana panjang tempahan warna coklat dan sepatu sandal warna coklat.
Baca Juga:
MTV Akhiri Era Televisi Musik: Lima Saluran Akan Ditutup Akhir 2025
Pihak keluarga sudah melakukan pencarian dan menghubungi semua keluarga serta melaporkan ke Polsek Parongil.
Dikatakan pihak keluarga, Asmer Sihite sedikit mengalami kurang pendengaran, sedikit pikun serta pelupa. [gbe]